Menu

Mode Gelap
Perjuangan Nanu Membangun Bisnis Advertising Mulai Bisnis WO dari Nol, Kini Teh Yani Kantongi Omset Ratusan Juta Per Bulan

Pendidikan

2.161 Warga Belajar di Kota Bogor Ikuti USBN Paket B

badge-check


					Soal USBN Paket B (setara SMP) siap didistribusikan (FOTO : BP Sinaturi/Harian Sederhana). Perbesar

Soal USBN Paket B (setara SMP) siap didistribusikan (FOTO : BP Sinaturi/Harian Sederhana).

Harian Sederhana, Bogor – Sebanyak 2.161 warga belajar (WB) dari 32 Pusat Kegiatan Belajar Masyarakat (PKBM) akan mengikuti Ujian Sekolah Berstandar Nasional (USBN) Paket B (setara SMP), hari ini (Senin, 22/4/2019).

Kegiatan ini dilaksanakan  selama tiga hari dengan materi yang diuji sebanyak delapan mata pelajaran. “USBN Paket B ini merupakan ujian terakhir bagi para WB yang sedang menempuh pendidikan di PKBM,” ujar Kepala Seksi (Kasi) Kesetaraan, Dinas Pendidikan (Disdik) Kota Bogor, Mujiasih Lestari, ketika dihubungi Harian Sederhana, Minggu (21/4/2019).

Muji juga berharap, pelaksanaan USBN Paket B hari ini mampu meningkatkan mutu pendidikan di Kota Bogor, khususnya di masing-masing PKBM.

“Sehingga ke depannya, PKBM mampu menghasilkan peserta didik yang berkualitas dan sanggup menjawab tantangan pendidikan yang membutuhkan manusia yang tangguh dan berkualitas,” imbuh Muji.

(*)

 

 

Facebook Comments Box

Baca Lainnya

BOP Tak Kunjung Cair, PKBM Tak Bisa Bayar Gaji Tutor

2 Juni 2020 - 11:14 WIB

6 Tahun Berdiri, SMK Bina Insan Madani Berikan Kelonggaran Siswa Baru

2 Juni 2020 - 05:11 WIB

Depok Perpanjang Kegiatan Belajar di Rumah Hingga 18 Juni

30 Mei 2020 - 14:47 WIB

ARH Tergenang Banjir Setinggi 65 Sentimeter

29 Mei 2020 - 20:35 WIB

Ada Dalam Zona Kuning, Eka Supria Atmaja Minta Warganya Tetap Patuhi Protokol Kesehatan

29 Mei 2020 - 19:55 WIB

Trending di Bekasi