Menu

Mode Gelap
Perjuangan Nanu Membangun Bisnis Advertising Mulai Bisnis WO dari Nol, Kini Teh Yani Kantongi Omset Ratusan Juta Per Bulan

Depok

Gapura RW 06 Sawangan Baru Optimis Raih Juara Tingkat Kota

badge-check


					Inilah Gapura RW 06 mewakili  Kelurahan Sawangan Baru Lomba Gapura di tingkat kota.  (FOTO : Sudibyo/Harian Sederhana) Perbesar

Inilah Gapura RW 06 mewakili  Kelurahan Sawangan Baru Lomba Gapura di tingkat kota.  (FOTO : Sudibyo/Harian Sederhana)

Harian Sederhana, Sawangan Baru – Gapura RW 06, Kelurahan Sawangan Baru, Kecamatan Sawangan diikutsertakan pada Lomba Gapura tingkat Kota Depok.

Menurut Cucu Suwardi, terpilihnya Gapura RW 06 mewakili kelurahannya karena dinilai lebih pantas, meskipun di wilayah RW lainnya terdapat gapura.

Diharapkan, dengan keterwakilan Gapura RW 06 di ajang lomba tersebut, bisa meraih prestasi, sehingga menambah koleksi piala di kelurahan.

“Kami optimistis RW 06 bisa meraih prestasi meskipun gapura di kelurahan lainnya ikut serta dalam lomba,” ujarnya didampingi Bintoro Sekretaris Kelurahan setempat, Kamis (25/4/2019).

Lomba ini, sambung dia, terkait dengan HUT ke-20 Kota Depok, pesertanya 63 gapura dari masing-masing wilayah kelurahan se-Kota Depok.

Sementara itu, Ketua LPM Sawangan Baru, H Aman Suherman, mengatakan, biaya pembuatan gapura dari swadaya warga di lingkungan RW 06, secara kebetulan gapura tersebut berada di tempat tinggalnya, sehingga dibuat sebaik-baiknya agar bisa meraih prestasi.

“Harapan kami Gapura RW 06 sebagai perwakilan Kelurahan Sawangan Baru bisa meraih prestasi sesuai harapan bersama,” imbuhnya.

(*)

Facebook Comments Box

Baca Lainnya

Disdik Kota Depok Perbaiki SDN Mekarjaya 29 Secara Bertahap, Pakai BTT

16 Januari 2025 - 09:49 WIB

Atap SDN Mekarjaya 29 ambruk.

Kota Depok Endemis DBD, Ini Jumlah Kasus Selama 2024 Mencapai 4.825 Kasus

27 Desember 2024 - 13:24 WIB

Ratusan Personil Gabungan Siap Amankan Natal 2024 dan Tahun Baru 2025 di Depok

24 Desember 2024 - 13:44 WIB

Sibuk Kampanye Pilkada, Calon Wali Kota Depok Imam Budi Hartono Juara Lomba Penulisan Tingkat Nasional

10 Oktober 2024 - 12:42 WIB

Kocak Heri Hore Sebut Istilah ‘Orang Miskin Dilarang Sakit’ Tidak Berlaku di Kota Depok

4 Oktober 2024 - 09:42 WIB

Trending di Depok