Menu

Mode Gelap
Perjuangan Nanu Membangun Bisnis Advertising Mulai Bisnis WO dari Nol, Kini Teh Yani Kantongi Omset Ratusan Juta Per Bulan

Depok

Sawangan Berikan Pelatihan UMK

badge-check


					Sekcam Sawangan, Anwar Nasihin membuka acara Pelatihan UMK di aula Kelurahan Sawangan. Perbesar

Sekcam Sawangan, Anwar Nasihin membuka acara Pelatihan UMK di aula Kelurahan Sawangan.

Harian Sederhana, Sawangan – Seratusan warga dan pelaku usaha di Kelurahan Sawangan, Kecamatan Sawangan mengikuti pelatihan Usaha Mikro dan Kecil (UMK).

Menurut Lurah Sawangan, Lahmudin kegiatan pelatihan UMK tujuannya mengembangkan sumber daya masyarakat dibidang ekonomi kreatif, sehingga mereka memiliki usaha maju dan berkembang.
Terlebih, lanjut dia, di wilayah kerjanya sekarang ini tumbuh bermacam jenis usaha, namun perlu ditopang dengan memberikan pelatihan agar usaha mereka menjadi tumbuh.

“Jadi, dengan pelatihan ini peserta yang merupakan pelaku usaha bisa melakukan berbagai terobosan sehingga usahanya bisa berkembang,” tandasnya usai mendampingi Sekretaris Kecamatan Sawangan, Anwar Nasihin yang membuka pelatihan UMK di Kelurahan Sawangan, Rabu (14/8).

Dengan pelatihan ini, diungkapkannya, pelaku usaha di wilayah kerjanya tidak hanya kreatif, tapi juga mampu berdaya saing dengan pelaku usaha lainnya, sehingga mampu mengembangkan ekonomi yang mandiri, kokoh dan berkeadilan.

Terkait dengan pelatihan ini, ditambahkannya, dasar pelaksanaannya adalah Permendagri No. 130 tahun 2018 tentang Kegiatan Pembangunan Sarana dan Prasarana Kelurahan dan Pemberdayaan Masyarakat di Kelurahan.

Peserta pelatihan antusias mendengarkan pemaparan nara sumber terkait dengan peningkatan usaha.

“Kegiatan ini memberikan manfaat bagi pelaku warga yang memiliki usaha kecil-kecilan. Mudah-mudahan nantinya usaha yang dilakukan bisa maju dan berkembang,” ucap peserta yang enggan disebutkan namanya dalam kegiatan tersebut. (*)

Facebook Comments Box

Baca Lainnya

Sibuk Kampanye Pilkada, Calon Wali Kota Depok Imam Budi Hartono Juara Lomba Penulisan Tingkat Nasional

10 Oktober 2024 - 12:42 WIB

Kocak Heri Hore Sebut Istilah ‘Orang Miskin Dilarang Sakit’ Tidak Berlaku di Kota Depok

4 Oktober 2024 - 09:42 WIB

Sebelum Penetapan Calon, Imam Budi Hartono Didoakan Ratusan Wali Santri Dan Alumni Gontor

22 September 2024 - 17:09 WIB

Jelang Penetapan Calon Walikota Dan Wakil Wali Kota Depok, Ratusan Wali Santri, Alumni Gontor mendoakan Imam Budi Hartono sukses dalam Pilkada tahun 2024.

Pemeritah Kota Depok Bangun Eco Park di Tahura Cagar Alam, Imam Budi Hartono: Seperti Kebun Raya Bogor

21 September 2024 - 17:29 WIB

Wakil Wali Kota Depok Imam Budi Hartono. Dok. Biznisku.id

Wakil Wali Kota Depok Imam Budi Hartono Lepas Ratusan Santriwati ke Pesantren Gontor di Masjid At Thohir

21 September 2024 - 17:15 WIB

Trending di Depok