Menu

Mode Gelap
Perjuangan Nanu Membangun Bisnis Advertising Mulai Bisnis WO dari Nol, Kini Teh Yani Kantongi Omset Ratusan Juta Per Bulan

Depok

Cegah DBD, Warga Bojongsari Diedukasi Perilaku Hidup Bersih

badge-check


					Camat Bojongsari, Usman Haliyana. (FOTO : jurnaldepok) Perbesar

Camat Bojongsari, Usman Haliyana. (FOTO : jurnaldepok)

Harian Sederhana, Bojongsari – Camat Bojongsari, Usman Haliyana mengajak semua elemen masyarakat, termasuk para pelajar untuk ikut perilaku hidup bersih dan sehat, sehingga lingkungan sekitar rumah dan sekolah bebas dari penyakit.

“Kalau semua elemen masyarakat ikut melaksanakan perilaku hidup bersih dan sehat, maka lingkungan akan bersih, jauh dari penyakit, aman, dan nyaman,” ujarnya, kemarin.

Namun, lanjut dia, untuk merealisasikannya dibutuhkan langkah konkret, seperti melakukan aksi bersih di lingkungan secara rutin, tidak membuang sampah sembarangan, cuci tangan sebelum makan, kemudian membersihkan pekaranan rumah dan bagian dalam agar bersih, sehingga tidak muncul penyakit.

“Terlebih di musim hujan sekarang ini, jika di sekitar area rumah terdapat wadah kemasukan air hujan segera dibersihkan, karena bersiko menjadi sarang nyamuk yang menyebabkan DBD ataupun Chikungunya,” katanya.

 

Facebook Comments Box

Baca Lainnya

Sibuk Kampanye Pilkada, Calon Wali Kota Depok Imam Budi Hartono Juara Lomba Penulisan Tingkat Nasional

10 Oktober 2024 - 12:42 WIB

Kocak Heri Hore Sebut Istilah ‘Orang Miskin Dilarang Sakit’ Tidak Berlaku di Kota Depok

4 Oktober 2024 - 09:42 WIB

Sebelum Penetapan Calon, Imam Budi Hartono Didoakan Ratusan Wali Santri Dan Alumni Gontor

22 September 2024 - 17:09 WIB

Jelang Penetapan Calon Walikota Dan Wakil Wali Kota Depok, Ratusan Wali Santri, Alumni Gontor mendoakan Imam Budi Hartono sukses dalam Pilkada tahun 2024.

Pemeritah Kota Depok Bangun Eco Park di Tahura Cagar Alam, Imam Budi Hartono: Seperti Kebun Raya Bogor

21 September 2024 - 17:29 WIB

Wakil Wali Kota Depok Imam Budi Hartono. Dok. Biznisku.id

Wakil Wali Kota Depok Imam Budi Hartono Lepas Ratusan Santriwati ke Pesantren Gontor di Masjid At Thohir

21 September 2024 - 17:15 WIB

Trending di Depok