Menu

Mode Gelap
Perjuangan Nanu Membangun Bisnis Advertising Mulai Bisnis WO dari Nol, Kini Teh Yani Kantongi Omset Ratusan Juta Per Bulan

Politik

Pleno PPK Cibeber Rampung Sesuai Target

badge-check


					Pleno PPK Cibeber Rampung Sesuai Target. (FOTO : Ruslan Ependi/Harian Sederhana) Perbesar

Pleno PPK Cibeber Rampung Sesuai Target. (FOTO : Ruslan Ependi/Harian Sederhana)

Harian Sederhana, Cianjur – Kendati pada hari pencoblosan sempat heboh akibat satu kotak suara untuk pemilihan Presiden kosong, Rapat Pleno Rekapitulasi penghitungan suara Kecamatan Cibeber, Kabupaten Cianjur berhasil dirampungkan.

“Alhamdulillah, setelah berkoordinasi dengan berbagai pihak, termasuk Panwascam Cibeber,  akhirnya persoalan tersebut bisa teratasi,” ungkap Ketua Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) Cibeber Hendi Suhendi (25/4/2019).

Hendi menjelaskan, sejak 19 April pihaknya sudah mentargetkan satu minggu harus mampu menyelesaikan rapat pleno. Dan hal tersebut mendapatkan dukungan penuh dari Muspika kecamatan Cibeber, saksi, Panwas dan tokoh masyarakat.

Dia menambahkan, begitu pula partisipasi masyarakat Cibeber pada Pemilu kali ini ada peningkatan yang signifikan. Yaitu sebesar 77%, sedangkan Pilgub 2018 kemaron hanya dilisaran 65%.

“Selain berhasil mengejar target, Alhamdulilah, kondisi pasca pencoblosan tetap aman kondusif. Mudah – mudahan kami dapat memperrahan prestasi PPK terbaik seperti ajang Pilgub Jabar tahun 2018 lalu,” jelasnya.

Hal senada diutarakan Ketua Panwascam Cibeber Dedi Sukwandi yang mengatakan tidak adanya Kendala yang berarti baik itu keluhan menyangkut DPT maupun keluhan dari kontestan.

“Yang cuma kotak suara untuk Pilpres di satu TPS isinya kosong. Setelah berkoordinasi dengan berbagai pihak, akhirnya bisa teratasi dengan mengambil dari TPS lain yg sudah selesai pencoblosan,” pungkas Dedi.

(*)

 

 

Facebook Comments Box

Baca Lainnya

Program Pasangan Calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Imam-Ririn Terhadap Anak Yatim di Kota Depok, Ada 6 Manfaat

6 November 2024 - 11:55 WIB

Janji SS-Chandra Beri Rp300 Juta Per RW Dinilai Beresiko: Tidak Bisa Dikelola Sembarangan

7 Oktober 2024 - 15:51 WIB

Mayoritas Dukung Imam Budi Hartono di Pilkada Depok, Alumni: yang Nyatut Sebagian Kecil

5 Oktober 2024 - 10:49 WIB

Alumni, Walisantri dan Simpatisan Pondok Gontor di Kota Depok Siap Deklarasi Dukungan ke Imam-Ririn

5 Oktober 2024 - 10:41 WIB

Semakin Kuat, Partai Masyumi Beri Dukungan ke Pasangan Imam-Ririn

1 Oktober 2024 - 10:33 WIB

Partai Masyumi memberikan dukungan ke pasangan Imam Budi Hartono dan Ririn Farabi Arafiq di Pilkada Depok 2024.
Trending di Politik