Menu

Mode Gelap
Perjuangan Nanu Membangun Bisnis Advertising Mulai Bisnis WO dari Nol, Kini Teh Yani Kantongi Omset Ratusan Juta Per Bulan

Depok

Staf Kelurahan Bedahan Patungan Bangun Ruangan

badge-check


					Marjuki, staf non ASN memperlihatkan ruang yang dibangun swadaya. Perbesar

Marjuki, staf non ASN memperlihatkan ruang yang dibangun swadaya.

Harian Sederhana, Bedahan – Upaya meningkatkan pelayanan bagi masyarakat, aparatur Kelurahan Bedahan, Kecamatan Sawangan membangun ruang pelayanan secara patungan.

Marjuki, staf non PNS di Kelurahan Pasir Putih yang ditunjuk sebagai pelaksana pembangunan mengatakan, pembangunan tiga unit ruang pelayanan memanfaatkan eks aula kelurahan untuk mempermudah pelayanan.

Karena, lanjut dia, ruang pelayanan yang ada di pintu masuk utama kelurahan dinilai sempit. “Kalopun ada ruangan lebih luas terletak di lantai dua sehingga kurang efisien, karena staf harus turun naik tangga,” ujarnya, Kamis (12/3).

Berdasarkan hasil musyawarah, kata Marjuki, dibangun tiga ruang pelayanan di bawah untuk mempermudah pelayanan sekaligus mempermudah komunikasi. Sedangkan anggarannya sekitar Rp15 juta.

“Sekarang ini ruang pelayanan sudah jadi, tinggal pasang AC, masyarakat jadi nyaman saat berkunjung,” ucapnya.

Sekretaria Kelurahan Bedahan, Asrul Tanjung menambahkan, dengan pembangunan ruang untuk pelayanan secara swadaya merupakan bentuk kepedulian rekan-rekannya. “Pelaksanan Marjuki (non ASN, red), untuk membangunnya mengumpulkan dana patungan,” pungkasnya. (*)

Facebook Comments Box

Baca Lainnya

Disdik Kota Depok Perbaiki SDN Mekarjaya 29 Secara Bertahap, Pakai BTT

16 Januari 2025 - 09:49 WIB

Atap SDN Mekarjaya 29 ambruk.

Kota Depok Endemis DBD, Ini Jumlah Kasus Selama 2024 Mencapai 4.825 Kasus

27 Desember 2024 - 13:24 WIB

Ratusan Personil Gabungan Siap Amankan Natal 2024 dan Tahun Baru 2025 di Depok

24 Desember 2024 - 13:44 WIB

Sibuk Kampanye Pilkada, Calon Wali Kota Depok Imam Budi Hartono Juara Lomba Penulisan Tingkat Nasional

10 Oktober 2024 - 12:42 WIB

Kocak Heri Hore Sebut Istilah ‘Orang Miskin Dilarang Sakit’ Tidak Berlaku di Kota Depok

4 Oktober 2024 - 09:42 WIB

Trending di Depok